Izin edar untuk seri iPhone 16 akan diberikan oleh kementeria Komunikasi dan Digital. Dari perundingan indonesia berhasil menghasilkan sejumlah kesepakatan yang menguntungkan, kesepakatan tersebut anatara lain Apple menggelontorkan dana sebesar $160 juta untuk perpanjagan TKDN pada siklus baru