
Website Ramenya
F&B Restaurant
Sekilas Tentang RamenYA
RamenYA! adalah jaringan restoran ramen asal Indonesia yang dikenal dengan konsep “Japanese Ramen for Everyone”. Restoran ini menyajikan berbagai varian ramen autentik Jepang yang telah disesuaikan dengan selera lokal, serta menu pendamping seperti gyoza dan donburi. Selain itu, RamenYA! memastikan kehalalan hidangannya dengan sertifikasi resmi dari LPPOM MUI.
Sejak didirikan pada tahun 2018, RamenYA! telah berkembang pesat dengan membuka lebih dari 70 cabang di berbagai kota besar di Indonesia. Restoran ini menawarkan harga yang terjangkau, dengan menu ramen mulai dari Rp28.000++. Beberapa menu favorit di antaranya adalah Legendary Chicken Ramen dengan kuah kaldu asli yang gurih.
Kualifikasi Staff Crew Restaurant :
- Pria (Untuk Kitchen dan Waiters)
- Wanita ( Untuk Waiters)
- Minimal Lulusan SMA/SMK Sederajat
- Maksimal Umur 25 Tahun
- Freshgraduate di persilahkan
- Memiliki pengalaman dibidang sejenis ataupun F&B Menjadi nilai tambah
- Rapih,Jujur,serta memiliki inisiatif yang tinggi
- Tidak Diperbolehkan memiliki Tato
Jika sesuai dengan kualifikasi segera lamar pada menu yang tersedia, jangan lupa follow @manakerja untuk update loker setiap hari atau gabung grup whatsapp kami Gabung Disini
Lamar posisi ini silahkan kirimkan cv anda ke docs.google.com.
Eksplorasi konten lain dari Faktain.com
Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.