Iklan

Awas! Pahami Modus-modus Penipuan Lowongan Kerja Jangan Sampe Jadi Korban!

Iklan

Halo sobat faktizen! Apakabar kalian semua, Mencari sebuah pekerjaan adalah sebuah kegiatan mencari kerja untuk mendapatkan pekerjaan guna menghidupi kehidupan pribadi atau keluarga, namun tahukah sobat faktizen kalau belakangan ini banyak sekali modus modus penipuan lowongan kerja yang marak terjadi di masyarakat, pada artikel kali ini kami ingin memberikan sebuah informasi berguna sebagai antisipasi sobat sebelum mengikuti proses lowongan kerja di modus modus penipuan berikut.

Modus Penipuan Berbagai Cara Untuk Mengelabui Korban

Bukannya membantu justru oknum manusia manusia tidak ada akhlak ini mencari mangsa dengan target orang orang yang sedang berusaha mencari pekerjaan, modus penipuan ini banyak sekali dan bahwan Korban hingga artikel ini di buat masih sangat banyak korban korban penipuan lowongan kerja palsu.

Kenali Modus Penipuan Lowongan Pekerjaan

Untuk antisipasi sebuah lowongan kerja palsu, pada artikel ini kami ingin memberikan atau shere beberapa modus modus lowongan kerja palsu yang perlu kamu ketahui supaya meminimalisir terjadinya penipuan lowongan kerja.

Advertisements
  1. Membuka semua posisi pekerjaan dalam 1 waktu pembukaan lowongan kerja
    Sobat pernah kah melihat lowongan kerja yang dibuka pendaftaran posisi kerja dibuka banyak sekali posisi, tim kami mencoba mencari sebuah lowongan kerja palsu dan isinya sama di antaranya pembukaan lowongan kerja submit melalui google form, isi dalam posisi yang dibuka (Finance,administrasi,staf produksi,staff admin,front office,resepsionis dan sebagainya)
    Harap berhati hati dengan loker seperti ini.
  2. Mengajak Interview Dan Terdapat Salah Satu Sarat “Surat Langsung Kerja / Surat Keterengan Langsung Kerja” ini fix Penipuan
    Tim Faktain.com pernah mencoba applay pekerjaan di salah satu lowongan kerja dan mencoba berkomunikasi dengan nomor tertera dan diminta surat keterangan langsung kerja, modusnya supaya surat itu terbit, meminta uang kepada kandidat. Kamu wajib hati hati dan tidak perlu melanjutkan proses seleksi lowongan kerja bodong ini.
  3. Perusahaan Tidak Ada, Perushaan Tidak Memiliki Visi Misi, Perusahaan Tidak Jelas Statusnya.
    Wajib untuk melakukan pengecekan perusahaan apa yang sedang membuka lowongan pekerjaan, mencari tahu informasi lebih rinci pada google misalnya alamat website resmi, sosial media resmi.
  4. Meminta Uang Administrasi
    Perusahaan tidak akan meminta uang administrasi kepada kandidat, logikanya kita sedang mencari pekerjaan tidak mungkin untuk recruiter meminta uang administrasi.

Demikian Dan Kesimpulan

Kamu perlu waspada dan berhati hati atas modus modus penipuan lowongan kerja palsu ini, dan Jangan Pernah Memberikan Uang Kepada Oknum Dengan Di Janjikan Langsung Kerja Sebab itu dipastikan Hoax.

Tim Faktain

Tim Faktain | Mencari informasi berdasarkan sumber yang akurat dan ditinjau serta di review sebelum di publikasikan

Recent Posts

HEBOH! Mahasiswa PGSD Universitas Terbuka Kritik Pedas Dosen, Diduga Gunakan ChatGPT untuk Tugas

Viral! Guru honorer mahasiswa PGSD Universitas Terbuka kritik dosen dengan kata kasar. Diduga gunakan ChatGPT…

10 jam ago

Peraturan Baru UU Cipta Kerja 2024 untuk Karyawan Kontrak: Wajib Tahu Hak dan Kewajibannya

Pelajari peraturan baru Undang-Undang Cipta Kerja 2024 yang mengatur karyawan kontrak. Temukan hak, kewajiban, dan…

17 jam ago

Iniloh Definisi Cowo Mokondo, Wajib Tau!

Kenali apa itu cowo mokondo! Temukan definisi lengkap, ciri-ciri cowok mokondo, dan tips bagaimana menyikapinya…

21 jam ago

Ini Dia Daftar Hari Libur di Tahun 2025

Cek daftar lengkap hari libur nasional dan cuti bersama di tahun 2025! Siapkan jadwal liburan…

2 hari ago

5 Fakta Unik di Kepulauan Bangka Belitung yang Harus Kamu Tahu

Yuk, kenali 5 fakta unik tentang Kepulauan Bangka Belitung! Dari pantai cantik berpasir putih hingga…

3 hari ago

Polri Gelar Operasi Lilin 2024, Amankan Nataru di Seluruh Indonesia

Menjelang perayaan Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 (Nataru), Polri akan menggelar Operasi Lilin 2024…

3 hari ago

This website uses cookies.